PAROKSETIN
Indikasi:
depresi gangguan obsesif konpulsif, gangguan panik.
Peringatan:
lihat Fluoksetin.
Kontraindikasi:
lihat Fluoksetin.
Efek Samping:
lihat Fluoksetin. Reaksi ekstrapiramidal dan sindrom putus obat lebih sering dibanding SSRI lain.
Dosis:
biasanya 20 mg tiap pagi, bila perlu naikkan dosis bertahap dengan 10 mg, sampai maksimal 50 mg/hari (lansia 40 mg/hari). ANAK tidak dianjurkan.